BeritaTunjangan Guru

Cek Sekarang! 5 Tambahan Tunjangan Guru Sertifikasi dan Non sertifikasi

Carry over 2023

Diperkirakan akhir Mei atau awal Juni 2024 sisa 2023 juga sudah cair. Pembayaran yang ditangguhkan dianggarkan bersamaan dengan TPG triwulan I 2024.

Jadwal Pembayaran Tambahan Tunjangan untuk semua Guru Sertifikasi dan Non sertifikasi

Meskipun manfaat ini dibayarkan setiap bulan, namun dibayarkan setiap tiga bulan atau disebut triwulanan. Jadwal pembayaran kompensasi adalah sebagai berikut:

  • Triwulan I dicairkan pada bulan April
  • Triwulan II dicairkan pada bulan Juli
  • Triwulan III dicairkan pada bulan Oktober
  • Triwulan IV dicairkan pada bulan November

Nadiem Makarim berharap dengan tambahan alokasi ini, guru akan merasa lebih dihargai dan diapresiasi oleh pemerintah. Ia juga mengimbau para guru untuk terus meningkatkan kualitas pendidikan dan pengajaran di Indonesia.

Tingkatkan Literasi, Info Pendidikan dan Diklat Bersertifikat 32JP gratis melalui Channel telegram “Info Diklat Gratis” link berikut                          https://t.me/infofreediklat32JP

Info Honorer,Tunjangan dan Sertifikasi melalui Channel telegram “Portal Berita Guru link berikut                          https://t.me/PortalBeritaGuru

Shares: