Kabar gembira untuk guru sertifikasi baik jenjang TK, SD, SMP, SMA/SMK sederajat terkhusus yang mendapatkan Tunjangan Profesi Guru (TPG).
Kabarnya bahwa TPG triwulan 2 sudah mulai pencairan. Bagaimana informasi selengkapnya? Simak artikel ini hingga selesai.
Dikutip dari salah satu tayangan video di Channel Youtube Guru Abad 21 bahwa guru di daerah ini sudah menerima tunjangan sertifikasi triwulan 2.
Diungkapkan bahwa salah seorang guru yang memberikan akar bahwa tunjangan TPG Tw 2 sudah cair di daerah Kabupaten Kubu Raya Kalimantan Barat.
Tentu ini menimbulkan banyak pertanyaan, namun nyatanya banyak dikomentari hal snada jdga oleh guru dari Keb. Kubu Raya tersebut bahwa memang benar adanya tunjangan sertifikasi triwulan 2 di daerah tersebut sudah cair dt tanggal 14 Juni sore hari.
Tentu, apabila hal ini benar adanya Pemda perlu diapresiasi atas ketepa waktunya, atau bahkan mendahului dari jadwal pencairan TPG yang sudah ditetapkan dalam hjuknis yang berlaku.
Hal ini sudah tertuang dalam Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Republik Indonesia Nomor 45 Tahun 2023 Tentang Petunjuk Teknis Pemberian Tunjangan Guru Aparatur Sipil Negara Daerah.
Terdapat dalam tabel jadwal pencairan tunjangan tahun 2024, yaitu:
Sinkronisasi data tanggal 31 Maret untuk jadwal pencairan pembayaran Triwulan 1 mulai April
Sinkronisasi data tanggal 30 Juni untuk jadwal pencairan pembayaran Triwulan 2 mulai Juli
Sinkronisasi data tanggal 30 September untuk jadwal pencairan pembayaran Triwulan 3 mulai bulan Oktober
Sinkronisasi data tanggal 31 Oktober untuk jadwal pencairan pembayaran Triwulan 4 mulai November.
Yang artinya apabila merujuk pada juknis tersebut tunjangan triwulan 2 baru akan mulai didistribusikan di bulan Juli mendatang.
Halaman selanjutnya